Bulan: Agustus 2020

Kamar Dagang dan Industri Cabang Brebes Bantu Warga Terdampak Covid-19

Reportase.tv Brebes – Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Cabang Brebes kembali menyalurkan bantuan tahap dua berupa paket sembako pada warga yang terdampakvirus corona (Covid-19) di wilayah Kecamatan Bantarkawung, Kabupaten Brebes, Jawa tengah. Minggu (17/05/2020) “Sebelumnya kami telah menyalurkan bantuan sebanyak 2.000 paket sembako yang dibagikan kepada warga yang terdampak pandemi virus corona (covid-19), di beberapa desa …

Kamar Dagang dan Industri Cabang Brebes Bantu Warga Terdampak Covid-19 Selengkapnya »

Lagi, 24 Pedagang dan Pengunjung Pasar di Bantarkawung Brebes Dinyatakan Reaktif Rapid Test

BREBES – Sebanyak 74 pedagang dan pengunjung di Pasar Buaran, Kecamatan Bantarkawung, Kabupaten Brebes menjalani rapid test massal, Rabu (10/6/2020). Hasilnya, sebanyak 24 orang dinyatakan reaktif. Sedangkan sisanya nonreaktif. Ketua Tim Gugus Tugas Kecamatan Bantarkawung, Eko Supriyanto, mengatakan setelah dinyatakan reaktif, 24 orang tersebut diharuskan untuk melakukan karantina mandiri di rumah masing-masing. Selanjutnya pihak puskesmas …

Lagi, 24 Pedagang dan Pengunjung Pasar di Bantarkawung Brebes Dinyatakan Reaktif Rapid Test Selengkapnya »

Lagi, Dua Desa di Kecamatan Bantarkawung Terima Sertifikat

Bantarkawung – Sebanyak seribu sertifikat tanah diberikan kepada warga Desa Sindangwangi dan Pengarasan Kecamatan Bantarkawung Kabupaten Brebes, di aula Balai Desa setempat, Selasa (3/2). Penyerahan sertifikat merupakan Proyek Operasi Daerah Agraria (Proda) Program Pendaftaran Tanah Sistematis Lengkap (PTSL) tahun 2019. Adapun rinciannya 400 sertifikat yang diserahkan ke warga Desa Sindangwangi dan 600 sertifikat ke Desa …

Lagi, Dua Desa di Kecamatan Bantarkawung Terima Sertifikat Selengkapnya »