Bulan: April 2021

Alur Permohonan Informasi Publik

Pemohon informasi datang ke desk layanan informasi Kecamatan Bantarkawung lalu mengisi formulir permohonan informasi publik dengan melampirkan indentitas pribadi (KTP). Jika permohonan lengkap maka Petugas memberikan tanda bukti penerimaan atas permohonan informasi publik kepada pemohon informasi publik tetapi jika berkas tidak lengkap / tidak melengkapi identitas pribadi maka petugas klarifikasi bahwa permohonan tidak lengkap dan …

Alur Permohonan Informasi Publik Selengkapnya »

Profil Kecamatan Bantarkawung

Kecamatan Bantarkawung beralamat di Jalan Raya Bantarkawung Nomor 159 Desa Bantarkawung Kode Pos 52274. Kecamatan Bantarkawung terletak di ujung selatan ibukota Kabupaten Brebes yang berbatasan dengan Kabupaten Cilacap dan Kabupaten Banyumas. Sementara itu sebelah timur berbatasan dengan Kecamatan Bumiayu dan Tonjong. Sedangkan sebelah utara berbatasan dengan Kecamatan Larangan dan Kecamatan Ketanggungan, Serta sebelah barat berbatasan …

Profil Kecamatan Bantarkawung Selengkapnya »

VISI MISI

VISI KABUPATEN BREBES “Perekonomian Yang Maju Didalam Masyarakat Yang Sejahtera dan Berkeadilan”   MISI KABUPATEN BREBES Menegakkan Laju Pertumbuhan Penduduk Menciptakan Peluang Kerja Dan Kesempatan Kerja Baru Menyediakan Sarana Dan Prasarana Pendidikan Dan Kesehatan Meningkatkan Sumber Daya Manusia Meningkatkan Pelayanan Kesehatan Serta Penyediaan Sarana Dan Prasarana Kesehatan Mewujudkan Manusia Yang Beriman Dan Takwa Kepada Tuhan …

VISI MISI Selengkapnya »